Di Jepang ada ikan tuna termahal. Harganya sekitar USD 736 ribu atau setara dengan Rp 6,7 miliar. Siapa yang membeli dan seperti apa ikan tunanya?
Sang koki memegang kepala tuna |
Kiyoshi Kimura pemilik restoran Sushi-Zanmai difoto bersama ikan tuna sirip biru seberat 269 kilogram. Ikan tuna tersebut dibeli Kimora senilai 56,5 juta Yen atau setara dengan USD 736.500. |
Kiyoshi saat memotong ikan tuna sirip biru raksasa yang ia beli. Foto ini diambil 5 Januari 2012. |
Kiyoshi Kimura memotong tuna sirip biru tersebut untuk kemudian disajikan di restorannya, Sushi-Zanmai. |
Kiyoshi Kimura memotong tuna termahal yang ia beli. |
Koki restoran Sushi-Zanmai memamerkan tuna yang baru dipotong. Lihat warna daging tunanya. |
Suasana Restoran. |
Warga berkerumun melihat ikan tuna biru yang baru saja memecahkan rekor nasional. Foto ini diambil di pasar ikan Tsukiji. |
Warga dan wartawan terlihat antusias. |
Mau coba-in ?? yuk kita ke JEPANG ... :D
sumber :http://id.berita.yahoo.com/foto/ikan-tuna-termahal-di-jepang-1325846790-slideshow/tuna-jepang-photo-1325846729.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar